Langganan

Antisipasi Kemacetan Tawangmangu, Satlantas Siapkan Buka Tutup Jalan - Espos Indonesia dari Solo untuk Indonesia

by Candra Mantovani  - Espos.id Solopos  -  Kamis, 13 Mei 2021 - 19:28 WIB

ESPOS.ID - Situasi lalu lintas di depan Terminal Tawangmangu, Karanganyar. Foto diambil belum lama ini.: (Espos/ Candra Putra Mantovani)

Esposin, KARANGANYAR - Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Karanganyar merencanakan strategi buka tutup jalan untuk jalur menuju objek wisata di Tawangmangu di momen libur Lebaran 2021. Penerapan rekayasa lalu lintas akan bersifat situasional melihat kondisi kepadatan lalu lintas.

Rencana tersebut sebagai bentuk antisipasi potensi melonjaknya jumlah kendaraan yang akan terjadi saat libur Lebaran akibat banyaknya wisatawan lokal Soloraya yang akan bertamasya ke Tawangmangu.

Advertisement

Kasatlantas Polres Karanganyar, AKP Sarwoko, mengatakan untuk antisipasi pihaknya merencanakan sistem buka tutup jalan. Nantinya, sistem akan menerapkan satu arah menuju ke Tawangmangu mulai dari Simpang Karangpandan dan pengendara yang turun melalui jalur Matesih pada pagi hari. Untuk sore hari sekitar pukul 15.00 WIB, sistem jalur menjadi satu arah menuju Karanganyar Kota dan pengemudi yang akan naik melalui jalur Matesih.

“Tapi sistem ini tidak kami terapkan langsung. Kami akan melihat situasinya terlebih dulu. Kalau nanti ternyata ada potensi kemacetan baru kami terapkan,” terang dia mewakili Kapolres Karanganyar, AKBP M. Syafi Maulla ketika dihubungi 

Advertisement
Advertisement
Advertisement
R. Bambang Aris Sasangka - journalist, history and military enthusiast, journalist competency assessor and trainer
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif