Langganan

Sejarah Jalan Tembus Tawangmangu Rawan Longsor, Kini Destinasi Wisata Kuliner - Espos Indonesia dari Solo untuk Indonesia

by Mariyana Ricky P.d Akhmad Ludiyanto  - Espos.id Solopos  -  Selasa, 14 Februari 2023 - 16:18 WIB

SOLOPOS.COM - Pekerja berupaya menyingkirkan batu besar yang menutup sebagian badan jalan tembus Tawangmangu-Sarangan akibat longsor pada Kamis (3/3/2022). (Istimewa/ Sukarelawan)

Esposin, KARANGANYAR — Sebongkah batu berukuran sebesar mobil longsor dan menutup jalan tembus Tawangmangu-Sarangan, Magetan di Desa Gondosuli, Kecamatan Tawangmangu, Kabupaten Karanganyar, Selasa (14/2/2023) siang. Ini adalah kali kesekian musibah longsor melanda jalan yang menjadi destinasi wisata kuliner populer di Karanganyar.

Mariyana Ricky P.D - Jurnalis Solopos Media Group, menulis konten di media cetak dan media online.

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif