Langganan

1,5 Tahun Berjalan, Rel Layang Terpanjang Indonesia di Solo Terpampang Nyata - Espos Indonesia dari Solo untuk Indonesia

by Tim Solopos  - Espos.id Solopos  -  Kamis, 8 Juni 2023 - 10:17 WIB

SOLOPOS.COM - Pembangunan rel layang Joglo di Kota Solo memasuki tahap pemasangan erection jembatan rangka baja, Solo, Selasa (6/6/2023). (Solopos.com/Joseph Howi Widodo)

Esposin, SOLO -- Impian Kota Solo, Jawa Tengah, memiliki rel layang terpanjang di Indonesia segera terwujud. Saat ini, progres pembangunan rel layang di simpang tujuh Joglo, Banjarsari, Solo sudah mencapai 75%. Proyek ini diharapkan selesai pada Desember 2023.

Chelin Indra Sushmita - Jurnalis Solopos Media Group, menulis konten di media cetak dan media online.

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif